Iklan

Cari artikel menarik di blog sini

Jumat, 04 September 2015

Awas !!! Jangan terlalu percaya dengan aplikasi booster dan penghemat batrai

     Halooo everyone.... kali ini saya akan memposting sedikit tips buat anda yang mungkin sudah terlanjur percaya dengan aplikasi booster dan penghemat batrai di Smartphone atau di Laptop. Memang tujuan awal kita menginstal aplikasi tersebut untuk menigkatkan peforma gadget kita, namun taukah anda bahwa justru gara-gara aplikasi tersebut malah membuat beban lebih terhadap peforma gadget, secara logika setiap aplikasi yang ada di gadget itu
membutuhkan ram dan daya bartai untuk menjalankannya, jadi kalau kita menggunakan aplikasi booster, ya sama saja menggunakan ram, mungkin memang berfungsi untuk menutup beberapa aplikasi, namun dia juga aplikasi yang menggunakan ram tidak sedikit karena statusnya yang always aktif dibelakang layar. Kalau tidak percaya silahkan periksa di gadget anda "pengaturan" >> "manajer aplikasi" >> "berjalan" . cek disana apakah aplikai booster anda berjalan. Pastiii berjalan !!!
Nah, oleh karena itu saya hanya ingin memberikan tips untuk anda yang tidak ingin gadgetnya lemot dan batrai tahan lama, yaitu dengan menutup semua aplikai yang telah selesai digunakan, gunakan pencahayaan yang minimum agar daya tahan batrai menjadi lebih lama, rajin-rajin lah membersihkan sampah cache di gadget anda. Cara ini lebih realistis untuk membuat lapang ram dan membuat daya tahan batrai menjadi lebih lama dibandingkan menggunakan aplikasi booster atau semacamnya.

Semoga bermanfaat, Terima kasih..
Keep Browsing..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar